Conversation Between Alwi and eddient

  1. eddient
    Terima kasih infonya pak Alwi.dari info pak saya survey dulu ke M.angke. Saya sekarang sudah kembali di jkt (1 hari 1 mlam sj. P. Pramuka), akhirnya saya hanya nginep di rumah nelayan setempat. Btw. Terima kasih sekali infonya
  2. Alwi
    Sorry Pak Eddy, saya terlambat respons.
    Saya sarankan naik dari Pelabuhan Muara Angke ; ada +/- 6 unit kapal motor kayu ; berangkat tiap pagi paling lambat jam 7 dan kadang ada yang berangkat jam 1 siang ; lama perjalanan +/- 2 1/4 jam ; Ongkosnya Rp. 32.000,- perorang pertrip ; enggak perlu book tempat dan bayarnya ketika hampir sampai.
    Penginapan cukup banyak dengan rate +/- Rp. 300.000,- perhari max. utk 6 org. Ada beberapa warung makan, yang enak milik Pak Samiun dan cukup murah, sayangnya cuma sampai jam 8 malam. Perahu untuk antar mancing cukup banyak, tarifnya berkisar Rp. 600.000,- perhari tergantung besarnya, saya sarankan cari Wak Bakar atau Ustad Mahfud.
    Kalau mau lebih jelas bisa bel Pak Mail di Hpnya 081807437860.

    Salam,
    Alwi
  3. eddient
    salam kenal pa Alwi, maaf mau ngerepotin. saya ada rencana dengan junior mau ke P. Pramuka...saya lihat dari threat yang ada. mungkin bapa tau lokasi tempat pembelian tiket dan pemberangkatan kapal ke P. Pramuka (angkutan umumnya) Terima Kasih Pak
Showing Visitor Messages 1 to 3 of 3